Pelayanan Kami
Program Sekolah Paket
Kami menawarkan berbagai program mulai dari Paket A setara SD, Paket B setara SMP dan Paket C setara SMA
Pelatihan dan Peminatan
Pelatihan ini mencakup semua aspek yang mendukung keterampilan siswa
Fleksibelitas Waktu
Dengan Jadwal Pelajaran yang fleksibelitas sehingga memungkinkan siswa untuk tetap sekolah
Program Unggulan
Kami menyediakan menyediakan program unggulan seperti las dasar, menjahit dan komputer
Workshop dan Seminar
Kami secara rutin mengadakan workshop dan seminar tentang topik-topik terbaru dalam dunia kerja. Acara ini dirancang untuk memberikan wawasan mendalam dan keterampilan praktis kepada peserta. Kami mengundang pakar industri sebagai pembicara untuk berbagi pengalaman dan pengetahuan mereka.